“Sosialisasi Penerapan K3 (Kesehatan dan Keselamatan Kerja) Bagi Penambang Galian C Di Bantaran Sungai Way Sikula Desa Laha”.

Authors

  • Sjafrudin Latar Politeknik Negeri Ambon

DOI:

https://doi.org/10.31959/jpmi.v1i2.295

Abstract

ABSTRAK

Kecamatan Teluk Ambon merupakan salah satu kecamatan di wilayah Kota Ambon, yang secara geografis berbatasan dengan Kecamatan Leihitu Kabupaten Maluku Tengah di sebelah Utara, Teluk Ambon di sebelah Selatan, Kecamatan Leihitu Barat Kabupaten Maluku Tengah di sebelah Barat, dan Kecamatan Teluk Ambon di sebelah Timur. Total luas wilayah Kecamatan Teluk Ambon adalah 93,68 km2  atau sekitar 26 persen dari total luas wilayah Kota Ambon. Sebagai kelanjutan dari kegiatan sosialisasi, metode berikut yang dilakukan yaitu aplikasi penerapan K3 bagi para pekerja galian C. Pelaksanaan program ini juga meliputi pemakaian sejumlah peralatan K3 (secara khusus alat pelindung diri) dengan pemahaman terhadap fungsinya masing-masing bagi para pekerja. Pemasangan spanduk yang berisi peringatan ataupun slogan-slogan dilakukan untuk mengingatkan para penambang dan masyarakat seluruhnya akan perlunya bekerja dengan selamat. Dalam melaksanakan penerapan K3 secara serius bagi penambang galian C dan bertujuan untuk meminimalkan resiko kecelakaan yang terjadi dan menciptakan kondisi areal kerja yang sehat dan aman .

Kata kunci : Galian C, Pekerja, K3

Author Biography

Sjafrudin Latar, Politeknik Negeri Ambon

Civil Engineering Department

References

Menteri PUPR, 2015, Surat Edaran Nomor: 66/SE/M/2015 Tentang Biaya Penyelenggaran SMK3 Konstruksi Bidang PU, Jakarta: Kementerian PUPR

Menteri PU, 2014, Peraturan Menteri PU Nomor: 05/PRT/M/2014 Tentang Pedoman Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum, Jakarta: Kementerian Pekerjaan Umum.

Ragil.,K.M, 2015, Implementasi Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Praktik Membubut Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sedayu Bantul Yogyakarta

http://int.search.tb.ask.com/search/GGmain.jhtml?searchfor=bab+2+penerapan+k3+untuk+pekerjaan+konstruksi&n= tanggal 8 Mei 2017 jam 23.19 WIT

http://repository.uin-suska.ac.id/4270/3/BAB%20II%282%29.pdf Tanggal 15 Mei 2017 jam 23.36 WIT

http://eprints.uny.ac.id/9141/3/bab%202%20-08513245015.pdf

Downloads

Published

2019-07-02

Issue

Section

Articles