PENGEMBANGAN CHATBOT PENGADUAN DAN TROUBLESHOOTING TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN PENDEKATAN NLP (STUDI KASUS: POLITEKNIK NEGERI AMBON)

Authors

  • Rendy Usmany Politeknik Negeri Ambon
  • Irman Hermadi Magister Ilmu Komputer dan Institut Pertanian Bogor
  • Sri Nurdiati Magister Ilmu Komputer dan Institut Pertanian Bogor

DOI:

https://doi.org/10.31959/js.v12i2.1028

Keywords:

chatbot, nlp, pengaduan, troubleshooting

Abstract

Penelitian ini merancang dan membangun sistem chatbot pengaduan dan troubleshooting sebagai media pelaporan pengaduan pengguna peralatan laboratorium komputer pada Politeknik Negeri Ambon dengan tujuan meningkatkan efektivitas dan efisiensi dalam permintaan pelayanan informasi. Tools yang digunakan adalah dialogflow yang menerapkan metode NLP. Chatbot menampung informasi penanganan permasalahan dan laporan kerusakan terhadapa peralatan laboratorium komputer. Rancangan percakapan chatbot menggunakan aplikasi line yang integrations dengan dialogflow. Pengujian yang dilakukan menggunakan blackbox testing, chatbot mampu memberikan respon dengan tepat tiap test case sejumlah 12 dari 12 permintaan yang dimasukkan dan dapat merespons sesuai pengetahuan, meskipun pengguna melakukan input dengan pola acak ataupun terdapat typo, chatbot masih mampu untuk memberikan respon yang sesuai dengan intents. Sedangkan nilai evaluasi usability yaitu US sebesar 6.58, EU sebesar 6.47, EL sebesar 6.48, dan SC sebesar 6.55. Nilai evaluasi usability menunjukkan responden sangat setuju bahwa dengan chatbot ini mampu menjadi penyedia layanan informasi pengaduan dan troubleshooting pada laboratorium komputer yang efektif dan efisien.

Author Biography

Rendy Usmany, Politeknik Negeri Ambon

Jurusan Akuntansi

References

Akhsan A A, Faizah. 2017. Analisa dan perancangan interaksi chatbot reminder dengan user-centered design. Jurnal Sistem Informasi. 2(13): 78-89.

Ayun P Q, 2016. Penggunaan Instant Messanger Dan Komunikasi Interpersonal Remaja. Jurnal Ilmu Sosial 15(2): 111-120.

Azwary F, Indriani F, Nugrahadi D T. 2016. Question answering system berbasis artificial intelligence markup language sebagai media informasi. Kumpulan Jurnal Ilmu Komputer. 4(1): 48-60.doi:10.20527/KLIK.v3l1.34.

Benedictus R R, Wowor H, Sambul, A. 2017. Rancang bangun chatbot helpdesk untuk sistem informasi terpadu Universitas Sam Ratulangi. E-Journal Teknik Informatika. 11(1) ISSN: 2301-8364.

Chopra A, Prashar A, Sain C. 2013. Natural language processing. International Journal of Technology Enhancements and Emerging Engineering Research. 1(4):131-134.

Cucus A, Endra R Y, Naralita T. 2019. Chatter bot untuk konsultasi akademik di perguruan tinggi. Jurnal Sistem Informasi dan Telematika. 10(1):20-25.

Eka W Y R, Bukhori S, Ismoyo D. 2013. Perbandingan V-Model tradisional dan advance V-Model. Di dalam : Arifin Z, Hamdani, editor. Putting Ubiquitous Learning Into The Center Of Quality Education. Seminar Nasional Ilmu Komputer (SeNAIK); 2013 Nop; Samarinda, Indonesia. Samarinda (ID): Mulawarman University Press. hlp 49-53.

Herwin, Andesa K. 2019. Super agent chatbot “3s” sebagai media informasi menggunakan metoda natural language processing (NLP). Jurnal Teknologi Dan Open Source. 2(1): 53-64.

Holzinger A. 2005. Usability engineering methods for software developers. Commun. ACM. 48:71–74. doi: 10.1145/1039539.1039541.

Hormansyah S D, Utama Y P. 2018. Aplikasi chatbot berbasis web pada sistem informasi layanan publik kesehatan di Malang dengan menggunakan metode TF-IDF. Jurnal Informastika Polinema. 4(3): 224-228.

ISO 9126. 2000. Information technology — Software product quality. Iso/Iec Fdis 9126-1. 2000:1–26. doi: 10.1002/(SICI)1099-1670(199603)2:1<35::AID-SPIP29>3.0.CO;2-3.

Jurafsky D, Martin J H. 2008. Speech and Language Processing. Disanno S editor. New Jersey (US): Prentice Hall. Ed ke-2.

Kao A, Poteet S R. 2007. Natural Language Processing and Text Mining. London (GB): Springer.

[Kepmendikbu] Keputusan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 455/M/2019 Tahun 2019 Tentang Uraian Jabatan Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. [Internet]. [diunduh pada : 2020 November 6]. Tersedia pada : https://jdih.kemdikbud.go.id/cari_peraturan.

Khan R, Anik D. 2017. Build Better Chatbot. Green T editor. India (IN): Apress.

Kusumadewi S. 2003. Artificial Intelligence (Teknik dan Apliksinya). Yogyakarta (ID): Graha Ilmu.

Maitri A L, Sutopo J. 2019 Rancang bangun chatbot sebagai pusat informasi lembaga kursus dan pelatihan menggunakan pendekatan natural language processing [skripsi]. Yogyakarta (ID): Universitas Teknologi Yogyakarta.

Marimin, 2017. Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan dan Sistem Pakar. Bogor(ID): IPB Press.

Nielsen J. 2012. Usability 101 : Introduction to usability. [Internet]. [diunduh ; 2020 November 6]. Tersedia pada : http://www.nngroup.com/articles/ usability-101introduction-to-usability/

Nila S C P, Afrianto I. 2015. Rancang bangun aplikasi chatbot informasi objek wisata kota bandung dengan pendekatan natural language processing. Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika (KOMPUTA). 4(1):49-53.

Nimavat K, Champaneria T. 2017. Chatbots: an overview. types, architecture, tools and future possibilities. International Journal for Scientific Research & Development. 5(7). 1019-1020.

Prasetyo B, Trisyanti U. 2018. Revolusi Industri 4.0 dan Tantangan Perubahan Sosial. Di dalam: Prasetyo B, Trisyanti U, editor. Strategi Pembangunan Nasional Menghadapi Revolusi Industri 4.0 [Internet].[Waktu dan tempat pertemuan tidak diketahui]. Bogor (ID): . hlp 22-27 [diunduh 2020 Feb 7]. Tersedia pada: http://dx.doi.org/10.12962/j23546026.y2018i5.4417

Pustejovsky J, Stubbs A. 2012 Natural language annotation for machine learning. Steele J, Blanchette M editor. Amerika Serikat (US): O’Reilly.

Shawar B A, Atwell E. 2007. Chatbots: Are they Really Useful. LDV Forum. 22(1): 29-49.

Sastrawangsa G. "Pemanfaatan Telegram Bot Untuk Automatisasi Layanan Dan Informasi Mahasiswa Dalam Konsep Smart Campus," in Konferensi Nasional Sistem & Informatika, Bali, 2017.

Downloads

Published

2023-01-16

Issue

Section

Artikel